Menjelang Hari Raya Idul Fitri yang jatuh pada tanggal 2-3 Mei 2022, karyawan pasti lagi happy banget karena mendapat gaji tambahan berupa Tunjangan Hari Raya (THR). Belum lagi pertepatan dengan Awal dari kuartal 2, di bulan Maret lalu karyawan juga mendapatkan bonus tahunan dari perusahaan...